Pemkot Makassar dan LBH Makassar Segera Terbitkan Perwali Layanan Keadilan Restoratif

MAKASSAR, SeNNTV.id – Pemkot Makassar bersama YLBHI LBH Makassar, Forum RJ Kota Makassar melalui dukungan The Asia Foundation (TAF) telah mendorong rancangan Peraturan Walikota (Perwali) tentang Layanan Pendukung Penerapan Keadilan Restoratif. Rencana Perwali itu akan segera diterbitkan sampai menunggu selesainya proses finalisasi dari Bagian Hukum Kota Makassar. Wakil Direktur Bidang Operasional Abdul Azis Dumpa mengatakan […]

Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Syekh Yusuf Al Makassari Gowa 2024/2025 di SMA Negeri 9 Gowa

Gowa, SeNNTV.id – Universitas Syekh Yusuf Al Makassari Gowa telah mengadakan sebuah acara sosialisasi penerimaan mahasiswa baru untuk tahun akademik 2024/2025 di SMA Negeri 9 Gowa. Acara ini bertujuan untuk memperkenalkan kepada seluruh siswa-siswi kelas III SMA Negeri 9 Gowa mengenai 8 program studi unggulan yang ditawarkan oleh universitas, yakni S1 Desain Komunikasi Visual, S1 […]

LBH Pers Makasar: Klien kami menolak memberi keterangan

MAKASSAR, SeNNTV.id – LBH Pers Makassar bersama Koalisi Advokasi Jurnalis (KAJ) Sulawesi Selatan mendampingi Pimpinan Redaksi Media Online Herald.id Suhandi untuk memenuhi pemanggilan klarifikasi Subdit Unit V Satreskrim Polrestabes Makassar terkait kasus dugaan kasus Undang-undang nomor 11 tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) di Kantor Polrestabes Makassar, Jalan Ahmad Yani Makassar, Sulawesi Selatan, […]

PT.LONSUM Bulukumba Beroperasi Tanpa Izin HGU Di Tanah Adat Kajang

Bulukumba, SeNNTV.id – PT.London Sumatera Bulukumba yang masih bertahan diatas tanah adat masyarakat Kajang padahal Hak Guna Usaha berakhir pada 31 Desember 2023 dan mendapat dukungan dari Pemda Bulukumba lewat pernyataan Kabid Humas Pemda Bulukumba Andi Ayatullah Ahmad hal tersebut menjadi penilaian tersendiri dari Kuasa Hukum masyarakat Adat Kajang Bulukumba,DR.Muhammad Nur, S.H.,M.H. Kuasa Hukum masyarakat […]

Kuasa Hukum Masyarakat Adat Kajang, Menduga Pemerintah Daerah Bulukumba Pro PT.London Sumatera Bulukumba

Bulukumba, SeNNTV.id – Kuasa Hukum masyarakat Adat Kajang yang di percayakan oleh Ammatoa Pimpinan Masyarakat Adat Kajang , DR.Muhammad Nur,S.H.,M.H dari Kantor Law Firm DR.Muhammad Nur,S.H.,M.H & Associates yang berkantor di Ruko Citraland Celebes Hertasning Gowa-Makassar menduga Pemerintah Daerah Bulukumba pro PT.London Sumatera Bulukumba dan tidak berpihak pada masyarakat Adat Kajang dugaan tersebut muncul dengan […]

MORINGA ORGANIK SULAWESI (MOS) SOSIALISASI BUDIDAYA DAN PEMBERIAN BIBIT KELOR DI KABUPATEN BARRU

Tanjung Butung, Kabupaten Barru, SeNNTV.id –  26 Desember 2023. Moringa Organik Sulawesi (MOS) terus mengambil langkah progresif dalam upaya meningkatkan kualitas hidup masyarakat Tanjung Butung, Kabupaten Barru, dengan menginisiasi program inovatif yang fokus pada pembangunan ekonomi, kesehatan, dan kesejahteraan melalui budidaya Kelor. Acara sosialisasi yang dihadiri oleh Ketua, Sekretaris, dan Bendahara MOS, bersama sejumlah akademisi […]

Ammatoa Minta BPN Wilayah Sulawesi Selatan Tidak Akomodir Perpanjangan HGU PT LONSUM

Bulukumba, SeNNTV.id – PT.Lonsum Bulukumba tidak legowo meninggalkan kawasan adat Kajang padahal Hak Guna Usaha atau HGU PT.Lonsum Bulukumba per tanggal 31 Desember 2023 telah berakhir. PT.London Sumatera Indonesia TBK (Lonsum) Bulukumba,Sulawesi-Selatan melalui Saudara Rusli Juru bicaranya malah mengklaim tengah melakukan Pembaharuan Hak Guna usaha (HGU) dan sampai hari ini masih menguasai lahan yang nota […]

Pemerintah Kota Makassar Keluarkan Surat Edaran Imbauan Kegiatan Akhir Tahun

MAKASSAR, SeNNTV.id – Pemerintah Kota Makassar menerbitkan surat edaran yang menekankan imbauan terkait kegiatan akhir tahun 2023. Surat edaran ini dirilis sebagai langkah pengendalian dalam menghadapi situasi pergantian tahun. Surat edaran bernomor 400/426/S.Edar/Kesra/XII.2023 itu diteken langsung oleh Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto per tanggal 28 Desember 2023. Di dalamnya berisikan beberapa poin penting yang […]

Pemkot dan Forkopimda se-Makassar Kompak, Konsolidasi Keimanan dengan Salat Subuh Berjemaah

MAKASSAR, SeNNTV.id – Pemkot Makassar bersama Forkopimda se-Makassar menggelar Salat Subuh Berjemaah di Anjungan Pantai Losari, Jumat, 29 Desember 2023. Semua elemen forkopimda menyatu, mengonsolidasi keimanan jelang akhir tahun ini. Puluhan ribu masyarakat Kota Makassar pun turut hadir. Kumandang zikir dan salawat pun menggema. Nuansa harmoni dari berbagai elemen masyarakat terlihat. Semua khusyuk, khidmat melantunkan […]

Wisuda Ke-2, Rektor USY Muhamad Isnaini Berikan Penghargaan 8 Wisudawati Berprestasi

Gowa, SeNNTV.id – Rektor Universitas Syekh Yusuf Al Makassari Gowa, Muhamad Isnaini memberikan penghargaan kepada delapan wisudawati berprestasi terbaik di tingkat Prodi DIII Keperawatan dan Prodi DIII Kebidanan. Penghargaan diberikan pada wisuda ke-2 USY di Hotel Claro, Kamis, 28 Desember 2023. Dari delapan wisudawati berprestasi terdapat 5 wisudawati dari Prodi DIII Keperawatan dan 3 orang […]

Kepala LLDIKTI Wilayah IX hadiri Wisuda Angkatan ke 2 Universitas Syekh Yusuf Al Makassari Gowa

Gowa, SeNNTV.id – Univerisitas Syekh Yusuf Al Makassari Gowa (USY) menggelar wisuda Angkatan ke 2 untuk Program studi DIII Keperawatan dan Program DIII Kebidanan bertempat di Sandeq Ballroom Hotel Claro Makassar Kamis, 28 Desember 2023. Pelaksanaan Wisuda tahun ini diikuti oleh 21 orang alumni yang terdiri dari 15 alumni Program Studi DIII Keperawatan dan 6 […]

Resmi Diluncurkan, Transformasi Balitbangda ke Brida Jadi Tonggak Awal Membangun Ekosistem Riset dan Inovasi

MAKASSAR, SeNNTV.id — Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) Makassar resmi bertransformasi menjadi Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA). Transformasi tersebut dikemas dalam kegiatan Refleksi Akhir Tahun 2023 dan diresmikan langsung oleh Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto bersama Deputi Bidang Riset dan Inovasi Daerah BRIN, DR. Yopi beserta jajaran Forkopimda Kota Makassar yang ditandai […]

Guru SMP Makassar Ikuti Pelatihan Keamanan Siber Kominfo Makassar

MAKASSAR, SeNNTV.id — Dinas Kominfo Kota Makassar melalui bidang persandian menggelar kampanye literasi keamanan siber, di Hotel Aston, Jumat (15/12). Kegiatan ini diikuti oleh 100 orang guru SMP Kota Makassar dengan tujuan meningkatkan kesadaran dan kehati-hatian dalam menggunakan teknologi di era serba digital. Staf Ahli Wali Kota Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan, Irwan Rusfiady Adnan […]

MOS Perkenalkan Penanaman Kelor untuk Peningkatan Kesehatan dan Kesejahteraan

Mamuju, SeNNTV.id – Pada hari ini, Lembaga Moringa Organik Sulawesi (MOS) sukses menggelar acara Sosialisasi Penanaman Kelor yang diadakan di Hotel Davina Iin, Kabupaten Majene, Sulawesi Barat. Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak penting termasuk Dinas Pertanian Provinsi Sulbar, Mantan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Majene, Bappeda, Penyuluh Pertanian, LSM, Kepala Desa, Perguruan Tinggi yang ada […]

Pengacara Sumarlin dan Herianto Minta Keluarga Korban Hargai Hak Terdakwa, Serahkan Sepenuhnya ke Pengadilan

MAKASSAR, SeNNTV.id – Rahwan Akhir Priono Pengacara Terdakwa Sumarlin dan Herianto angkat bicara, itu dipicu lantaran keluarga korban grasak-grusuk di media sosial. Rahwan Akhir Priono menyampaikan, adanya beredar pemberitaan di Sosial Media yang menyebut Keluarga Korban Pembunuhan itu keberatan karena tuntutan Terdakwa 10 tahun terbilang ringan. “Kami menyampaikan soal pemberitaan yang beredar dengan keberatannya keluarga […]

Buka Lomba Asmaul Husna dan Juz 30, Indira Yusuf Ismail: Langkah Memasyarakatkan dan Wujud Syiar Islam

MAKASSAR, SeNNTV.id – Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Yusuf Ismail hadir sekaligus membuka Lomba Asmaul Husna dan Lomba menghafal Al Quran Juz 30 yang digelar oleh Pemerintah Kota Makassar di Baruga Anging Mammiri, Rabu (22/11/2023). Lomba ini digelar dalam rangka menyemarakkan Peringatan Hari Ibu yang ke 95 tahun di Kota Makassar. Adapun lomba ini […]

Danny Pomanto Support Azizah Wakili Makassar pada Liga Talent Indonesia di Jakarta

MAKASSAR, SeNNTV.id – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto mendukung penuh Azizah Nurul Sabrina pada Liga Talent Indonesia 2023 mewakili Makassar di Jakarta. Azizah membawa nama baik Makassar dalam kompetisi fashion show khusus untuk anak dengan Down Syndrome. “Kami punya komitmen yang kuat untuk melindungi, memberdayakan dan memberi ruang sebesar-besarnya kepada siapa saja sama halnya […]

Jusuf Kalla: Pilih Pemimpin yang Mencintai Masjid

Surabaya, SeNNTV.id  – Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla (JK) mengatakan akan memilih pasangan atau calon pemimpin yang mencintai masjid. Hal tersebut dikemukakan saat menyampaikan sambutannya diacara Malam Penganugrahan DMI Award Propinsi Jawa Timur Tahun 2023 di Auditorium Universitas Nahdhatul Ulama Surabaya (Unusa), Selasa, (14/11/2023), malam. “Saya tekankan DMI tidak boleh berkampanye dan masjid […]

Mentan Amran Berikan Gaji dan Tunjangannya Ke Anak Yatim dan Janda Renta

JAKARTA, SeNNTV.id – Komitmen Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dalam membahagiakan yatim piatu dan janda dibuktikan langsung dengan mengalokasikan semua gaji dan tunjangan pribadinya untuk santunan. Hari ini, Jumat (10/11), Amran memberikan Rp 95 juta lebih untuk 50 yatim piatu dan janda yang ditinggalkan suami dalam usia renta. “Anak yatim adalah anak kita semua, […]

Sejalan Kementan, Indef Ajak Ekonom dan Akademisi Bangun Pertanian

JAKARTA, SeNNTV.id – Direktur Eksekutif Indef, Ahmad Tauhid mengajak para ekonom dan akademisi untuk membangun sektor pertanian Indonesia sebagai upaya bersama dalam memperkuat perekonomian nasional. Menurut Tauhid, langkah tersebut perlu dilakukan mengingat laju pertumbuhan ekonomi 2023 hanya tumbuh 4,94 persen. “Ini merupakan signal dan tantangan kita bahwa dibutuhkan beragam terobosan agar ekonomi kita mengalami perbaikan […]